- Ketika Hati Tak Direstui Situs Pemerintah Jadi Pelampiasan Dukcapil Bangka Diretas Hacker Galau
- Gubernur Kalsel Apresiasi Diseminasi dan Bedah Buku Arkeologi Kepemimpinan di ULM Banjarmasin
- BKOW Kalsel Perkuat Peran Perempuan Lewat Kampung Keluarga Berkualitas
- TNI Angkatan Laut Bedah Rumah Warga Hingga Baksos di Tanah Laut
- Barito Putera Terus Berbenah, Targetkan Promosi ke Liga 1
- Bandara Internasional Syamsudin Noor Pastikan Penerbangan Internasional Siap
- Sekdaprov Kalsel Lepas Banua Triathlon Challenge (BTC) 2025, Ajang Promosi Wisata Daerah
- Kementerian PKP Dorong Akselerasi Rumah Layak Huni Kalsel
- Disdikbud Kalsel Dorong Pelestarian Merepah Sahaja Budaya Meratus
- Rakerprov FORKI; Paman Birin Tekankan Asah Karatekan Raih Prestasi Nasional dan Internasional
Tadarusan Rutin Malam Nuzulul Quran di Dikediaman Gubernur Kalsel H. Muhidin

Banjarmasin - Berrtepatan dengan malam ke-17 Ramadhan 1446 hijriyah atau malam Nuzulul Qur'an, Gubernur Kalsel H Muhidin didampingi Sekretaris Daerah Provinsi Muhammad Syarifuddin dan sejumlah kepala SKPD lingkup Pemprov, melakukan tadarus Al-Quran di kediamannya, Ahad (16/03/2025) di Banjarmasin.
Pembacaan Al-Qur'an secara bergiliran setelah shalat isya ini, diikuti langsung oleh Gubernur H Muhidin jika ia tidak ada kegiatan lain di waktu bersamaan.
Baca Lainnya :
- Gubernur Silaturahmi dan Berbuka Puasa Bersama Jajaran Kemenag Kalsel, MUI, Muhammadiyah dan NU Kalsel0
- Gubernur Berbuka Puasa dan Sholat Magrib Berjamaah di Kediaman Pj. Sekdaprov Bersama Pejabat Pemprov 0
- Asta Peduli Sampah Nasional 2025, Menteri LH dan Gubernur Dorong Gererasi Muda Hidup Sehat dan Bersih0
- RUPS PTAM Tabalong Bersinar, Pesan Gubernur Agar Menekan Kebocoran, Mengurangi Hutang dan Menghasilkan Dividen 0
- Sebanyak 57 Orang Lolos Administrasi Calon Komisioner KPID Kalsel 2024-20270
Pembacaan Al-Qur'an ini juga dikoreksi tiga orang tahfidz Qur'an yang sengaja didatangkan Gubernur H Muhidin setiap malam.
Gubernur H Muhidin menggelorakan kegiatan tadarusan dan shalat tarawih bersama jajarannya, selain untuk meningkatkan ketaqwaan kepada Allah SWT terutama pada bulan suci Ramadhan, juga dimaksudkan agar terjalin sinergitas dan silaturahmi yang baik.
Kegiatan tadarus dilakukan Gubernur sejak pertama puasa atau 1 ramadhan, Jumat (28/02/2025) lalu.
Beberapa saat sebelumnya, Gubernur H Muhidin melakukan buka puasa bersama jajaran Kanwil Kementerian Agama Kalsel dan kabupaten/kota, MUI, Muhammadiyah dan Nahdlatul Ulama Kalsel.
Buka puasa yang dihadiri Kepala Kemenag Kalsel HM Tambrin itu, dilanjutkan shalat magrib berjamaah dan malam bersama. (smartbanua)