- Komisi I DPR RI Kunjungi Markas Korem 101/Antasari Bahas Kodam Baru
- Pemprov Kalsel Fasilitasi 150 Lulusan SMA Kuliah Luar Negeri
- Kementrian PU Rencanakan Bangun Jembatan Barito Dua
- Tolak Instruksi Menhub Ratusan Massa Datangi KSOP Banjarmasin
- Komitmen Dukung Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN), Gubernur Kalsel Terima Universal Health Coverage (UHC) Awards Tahun 2026 Kategori Madya
- Gubernur Kalsel Resmikan Lapangan Tenis Binda Kalsel, Hj Fathul Jannah Tekankan Olahraga sebagai Jembatan Silaturahmi
- Sheila On 7 Guncang Buzz Youth FestPuluhan Ribu Penonton Bernyanyi Bersama
- Ketua TP PKK Kalsel Salurkan Bantuan Sembako untuk Warga Terdampak Banjir di Jejangkit Batola
- Wayang Golek Sunda: Sejarah, Perkembangan, dan Nilai Budaya Sejak Abad ke-17
- Kehangatan di RS Bhayangkara, Gubernur dan Kapolda Kalsel Dampingi Dua Anak Yatim Pejuang Kesembuhan
Warga Senang Pasar Wadai Kolaborasi Pemprov dan Pemko Banjarmasin Banyak Stand Menu Pilihan

Banjarmasin : Pasar Wadai Ramadan kolaborasi Pemprov Kalsel dan Pemko Banjarmasin, di kawasan siring 0 KM Banjarmasin, secara resmi dibuka Gubernur Kalsel H Muhidin, Sabtu (1/3/2025) sore.
Baca Lainnya :
- Tips Puasa Nyaman bagi Warga Smart yang Punya Maag1
- Setelah 10 tahun Terpisah, Kaloborasi Pasar Wadai Pemprov Kalsel - Pemkot Banjarmasin Diresmikan di Titik 0 Kilometer 0
- Hari Ini Gubernur Kalsel Buka Pasar Wadai dan Nasional Halal Fair0
- Polda Kalsel : Tetap Waspada dan Tertib Selama Ramadhan0
- Pulang Retreat, Gubernur H. Muhidin Ajak Sholat Tarawih Berjamaah Seluruh Pejabat Pemprov Kalsel0
Dalam pasar wadai ini, ada sebanyak 200 lebih stand yang menyajikan menu berbuka, mulai dari makanan, minuman, kue dan lain lain.
Ani warga Martapura, menjadi salah satu pengunjung pasar wadai ramadan di banjarmasin di hari pertama. Ia mengaku sangat senang karena banyak pilihan menu untuk berbuka puasa.
"Bagus banyak sekali standnya, disini banyak menu pilihan," ucapnya.
Sementara Gubernur Kalsel H Muhidin mengaku, sangat senang Pasar Wadai bisa digelar dengan kolaborasi, sehingga bisa lebih banyak stand dan lebih meriah.
"Alhamdulilah, hari ini kita berkolaborasi debgan pemko banjarmasin. Pasar wadai ini menyediakan 41 macam wadai. Kami juga menyediakan stand makan murah," ujar Gubernur.
Pasar Wadai Ramadan kolaborasi Pemprov Kalsel dan Pemko Banjarmasin ini, buka sejak pukul 16.00 hingga pukul 02.00 dinihari selama ramadan.(smartbanua)
